Skin Care

SELAIN ES BATU, INI 12 CARA MENGECILKAN KANTUNG MATA YANG BISA DICOBA

Masalah di kulit area mata memang bisa sangat mengganggu penampilan dan mengurangi rasa percaya diri, baik itu berupa kerutan di area sekitar mata, lingkaran hitam di sekitar mata, atau kantung mata yang membengkak. Dengan seketika, Anda langsung terlihat lelah dan lebih tua. Sebenarnya, ada banyak cara mengecilkan kantung mata yang dapat Anda lakukan, tapi yang paling efektif adalah melakukan pencegahan agar tidak sampai terjadi.

Penyebab Kantung Mata Membengkak dan Tampak Jelas

Selusin Cara Mengecilkan Kantung Mata

Serum Mata untuk Membantu Mengecilkan Kantung Mata

Penyebab Kantung Mata Membengkak dan Tampak Jelas

Untuk mengetahui pencegahan dan cara mengecilkan kantung mata besar, tentu saja terlebih dahulu Anda harus memahami penyebabnya. Penyebab paling umum dari kantung mata adalah pertambahan usia. Selain muncul kerutan, tanda-tanda kulit yang menua biasanya akan menjadi kendur dan turun. Ini juga terjadi pada kulit di area mata. Ditambah dengan otot-otot dan jaringan di sekitar mata yang melemah, membuat gumpalan-gumpalan lemak di bawah mata seakan membentuk kantung mata yang besar.

Penyebab umum lainnya adalah retensi cairan yang memenuhi kulit di bawah mata yang kendur, sehingga terlihat kantung mata seperti membengkak. Kantung mata yang terbentuk akibat rentensi cairan seringnya ditemani oleh masalah lingkaran hitam di sekitar mata atau mata panda. Beberapa penyebab retensi cairan ini di antaranya adalah: 

1. Kurang tidur. Saat Anda tidur kurang dari enam jam pada malam hari, maka cairan berpotensi terkumpul di bawah mata karena tubuh tak punya cukup waktu untuk menguras dan meyalurkan cairan tersebut.

2. Mengonsumsi makanan yang tinggi kandungan garam. Karena garam dapat mengikat cairan, maka saat kadar garam di tubuh Anda berlebih, akan terjadi pembengkakan di berbagai bagian tubuh, termasuk di bawah mata.

3. Alergi. Saat Anda terpapar zat-zat pencetus alergi seperti debu, polen, bulu binatang, atau udara dingin, cairan dapat berkumpul di area sinus dan bawah mata Anda. Ini membuat kantung mata membengkak.

4. PMS (pre-menstrual syndrome). Salah satu ciri dari PMS adalah retensi cairan sehingga tubuh membengkak dan kadang disertai dengan kantung mata yang juga ikut bengkak.

5. Stres. Saat Anda stres, maka produksi hormon kortisol di tubuh akan meningkat, Padahal hormon ini mempengaruhi kadar garam di tubuh, dan secara tidak langsung membuat retensi cairan di bawah mata. 

Selusin Cara Mengecilkan Kantung Mata

Saat kantung mata mulai terlihat membengkak, sebaiknya Anda segera mengamibil langkah-langkah mengecilkan kantung mata. Cara yang paling banyak diterapkan adalah mengompres mata dengan sesuatu yang dingin, bisa berupa es batu yang dibungkus kain atau sendok logam yang sudah disimpan di freezer sampai sangat dingin. Kompres dingin ini akan membuat pembuluh darah di area mata mengecil sehingga mata tak terlihat bengkak.

Selain kompres es batu, ada selusin cara berikut ini bisa Anda terapkan untuk cara mengecilkan kantung mata, yaitu:

1. Kompres dengan kantung teh hijau

Kandungan kafein dalam teh hijau merupakan antioksidan yang dapat membantu memperlancar aliran darah dan cairan lainnya di area mata. Gunakan kantung teh hijau yang sudah diseduh, tunggu sampai suhunya normal, baru kompres mata selama beberapa menit.

2. Gunakan serum khusus mata

Pilih yang mengandung bahan-bahan seperti kafein serta hyaluronic acidpeptide, dan ceramides yang dapat membantu menghidrasi dan melembapkan kulit. Untuk cara mengecilkan kantung mata, aplikasikan serum dengan pijatan lembut untuk membantu cairan di kantung mata dapat mengalir.

3. Memperbaiki pola makan

Ubah pola makan Anda menjadi lebih sehat dan memiliki nutrisi seimbang. Anda bisa mengonsumsi lebih banyak buah nanas segar karena mengandung enzim bromelin yang membantu mengurangi pembengkakan di tubuh akibat tingginya kadar garam. Untuk pencegahan, hindari konsumsi makanan dengan kandungan garam yang tinggi.

4. Mengelola stres

Ini diperlukan agar kadar hormon kortisol kembali normal, sehingga kadar garam di tubuh tidak meningkat. Menyeimbangkan hidup merupakan kunci untuk mengelola stres. 

5. Perbaiki tidur

Penuhi kebutuhan tidur sebanyak 7-9 jam perhari agar stres Anda berkurang. Cara mengecilkan kantung mata yang besar adalah dengan mengganjal kepala dengan menambah bantal ekstra saat tidur sehingga kepala sedikit lebih tinggi. Ini mencegah air tidak berkumpul di wajah saat Anda tidur. 

6. Menghindari konsumsi minuman dengan kadar kafein dan alkohol yang tinggi

Keduanya dapat membuat retensi air di tubuh yang membuat kantung mata membengkak. Lebih baik perbanyak minum air putih. 

7. Mengonsumsi obat anti-alergi

Jika Anda curiga kalau kantung mata Anda membengkak akibat alergi, maka cara mengecilkan kantung mata adalah dengan konsumsi obat anti-alergi atau antihistamin. Selain itu, hindari paparan zat-zat pencetus alergi.

8. Mencuci hidung dengan neti pot

Cara mengecilkan kantung mata secara alami ini diklaim dapat membantu mengecilkan kantung mata bengkak dan memudarkan mata panda. Gunakan larutan saline untuk mencuci hidung dan area sinus sehingga lendir dan kotoran dapat keluar.

9. Menggunakan sunscreen setiap hari

Paparan sinar UV dari matahari dalam waktu lama dapat merusak jaringan kolagen dan sel-sel kulit, sehingga kulit wajah menjadi kendur, elastisitasnya berkurang, dan membentuk kantung mata. Penggunaan sunscreen akan membantu mengurangi kerusakan lebih lanjut di kulit area mata sehingga merupakan cara mengecilkan kantung mata.

10. Berhenti merokok

Rokok dan asapnya merupakan musuh kulit nomor dua setelah sinar UV dari matahari karena dapat merusak jaringan kolagen dan membuat kandungan Vitamin C di tubuh menurun drastis. Salah satu dampaknya adalah kulit area mata yang kendur dan membentuk kantung mata.

11. Bersihkan sisa makeup di area mata sebelum tidur

Sisa makeup di area mata dapat memicu kulit mengalami iritasi, bahkan juga dapat memicu reaksi alergi yang membuat kantung mata bengkak. 

12. Lakukan prosedur medis

Jika ingin hasil yang permanen, Anda dapat melakukan prosedur medis, seperti suntikan fillerlaser resurfacingblepharoplasty, atau operasi kelopak mata. Cara mengecilkan kantung mata ini tersedia di klinik kecantikan dan dilakukan di bawah pengawasan dokter kulit.

Serum Mata untuk Membantu Mengecilkan Kantung Mata

Memakai serum mata secara rutin setiap hari menjadi cara mengecilkan kantung mata yang efektif, terutama jika memiliki kandungan bahan-bahan yang tepat. L'Oréal Paris Revitalift 2,5% Hyaluronic Acid + Caffeine Eye Serum merupakan serum mata terbaru dari L'Oréal Paris yang dapat membantu merawat kulit di sekitar mata sehingga terbebas dari lingkaran hitam, kantung mata bengkak, dan kerutan. 

Ini dimungkinkan dengan kandungan 1,5% hyaluronic acid makro dan mikro yang membantu menghidrasi dan mengenyalkan kulit area mata. Dilengkapi pula dengan kandungan 0,5% kafein yang memberi energi kepada kulit, mengurangi tampilan lingkaran hitam, serta mengempiskan kantung mata. Setelah pemakaian selama dua minggu, tampilan area mata Anda akan menjadi lima tahun lebih muda!

Tak hanya formulanya, keunggulan lain dari L'Oréal Paris Revitalift 2,5% Hyaluronic Acid + Caffeine Eye Serum yang inovatif adalah bentuk aplikator yang berupa tiga buah roller ball. Aplikator ini dapat memberi efek sejuk di area mata seketika, menstimulasi kulit area mata lewat pijatan, serta membantu mengempiskan mata bengkak dan kantung mata. 

Terapkan cara mengecilkan kantung mata di atas untuk mengatasi dan mencegah kantung mata yang bengkak, termasuk memakai L'Oréal Paris Revitalift 2,5% Hyaluronic Acid + Caffeine Eye Serum. Anda bisa mendapatkan produk ini di website resmi L'Oréal Paris Indonesia atau official store L'Oréal Paris Indonesia di berbagai e-commerce/marketplace. Anda juga bisa membelinya secara langsung pusat perbelanjaan, drugstore, dan toko kosmetik ternama.

{ "@context": "https://schema.org/", "@type": "WebPage", "speakable": { "@type": "SpeakableSpecification", "cssSelector": ["speakable-content"] }, "url": "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/selain-es-batu-ini-12-cara-mengecilkan-kantung-mata-yang-bisa-dicoba" }
{ "@context": "http://schema.org", "@type": "Thing", "subjectOf": { "@type": "ItemList", "itemListElement": [ { "@type":"ListItem", "position": 1, "url" : "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/5-cara-mencerahkan-kulit-wajah-secara-alami", "item":{ "@type": "Article", "mainEntityOfPage":{ "@type":"WebPage" }, "headline":"beauty magazine/5 cara mencerahkan kulit wajah secara alami", "image":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id", "height":0, "width":0 }, "datePublished": "2023-10-18T11.04.18+00:00", "dateModified": "2023-10-18T11.05.22+00:00", "author": { "@type": "Brand", "name": "L'Oréal Paris" }, "publisher":{ "@type":"Organization", "name":"L'Oréal Paris", "logo":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id/-/media/project/loreal/brand-sites/oap/shared/baseline/navigationext/loreal-paris-black-logo.svg?rev=ccef8bb6ae004dd08e346ec4ab8edbec", "width":189, "height":60 } }, "description":"Tinggal di negara tropis, terik matahari berisiko membuat kulit menjadi kusam, terutama di area wajah. Tak heran, banyak wanita Indonesia terus berusaha menemukan cara mencerahkan kulit wajah, kalau bisa secara alami." } }, { "@type":"ListItem", "position": 2, "url" : "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/cara-mencerahkan-wajah-dan-merawatnya-dengan-sheet-mask", "item":{ "@type": "Article", "mainEntityOfPage":{ "@type":"WebPage" }, "headline":"beauty magazine/cara mencerahkan wajah dan merawatnya dengan sheet mask", "image":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id", "height":0, "width":0 }, "datePublished": "2023-10-20T17.12.59+00:00", "dateModified": "2023-10-20T17.13.34+00:00", "author": { "@type": "Brand", "name": "L'Oréal Paris" }, "publisher":{ "@type":"Organization", "name":"L'Oréal Paris", "logo":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id/-/media/project/loreal/brand-sites/oap/shared/baseline/navigationext/loreal-paris-black-logo.svg?rev=ccef8bb6ae004dd08e346ec4ab8edbec", "width":189, "height":60 } }, "description":"Dalam beberapa tahun terakhir, sheet mask telah menjadi andalan para wanita di dunia sebagai cara mencerahkan wajah dan melembapkan kulit dengan instan^. Cukup memakai sheet mask 15-20 menit saja lalu dilanjutkan dengan memijat wajah untuk penyerapan sisa serum, kulit wajah yang kusam langsung terlihat cerah dan berkilau juga terasa lembap dan lembut. " } }, { "@type":"ListItem", "position": 3, "url" : "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/3-manfaat-masker-untuk-mencerahkan-wajah-kusam", "item":{ "@type": "Article", "mainEntityOfPage":{ "@type":"WebPage" }, "headline":"beauty magazine/3 manfaat masker untuk mencerahkan wajah kusam", "image":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id", "height":0, "width":0 }, "datePublished": "2023-11-20T03.41.54+00:00", "dateModified": "2023-11-20T03.42.32+00:00", "author": { "@type": "Brand", "name": "L'Oréal Paris" }, "publisher":{ "@type":"Organization", "name":"L'Oréal Paris", "logo":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id/-/media/project/loreal/brand-sites/oap/shared/baseline/navigationext/loreal-paris-black-logo.svg?rev=ccef8bb6ae004dd08e346ec4ab8edbec", "width":189, "height":60 } }, "description":"Saat wajah terlihat kusam, langsung gunakan saja masker untuk mencerahkan wajah kusam dan dapatkan berbagai manfaatnya." } }, { "@type":"ListItem", "position": 4, "url" : "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/selain-mencerahkan-ini-5-manfaat-niacinamide-lainnya", "item":{ "@type": "Article", "mainEntityOfPage":{ "@type":"WebPage" }, "headline":"beauty magazine/selain mencerahkan ini 5 manfaat niacinamide lainnya", "image":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id", "height":0, "width":0 }, "datePublished": "2022-06-21T09.50.32+00:00", "dateModified": "2023-10-19T04.14.52+00:00", "author": { "@type": "Brand", "name": "L'Oréal Paris" }, "publisher":{ "@type":"Organization", "name":"L'Oréal Paris", "logo":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id/-/media/project/loreal/brand-sites/oap/shared/baseline/navigationext/loreal-paris-black-logo.svg?rev=ccef8bb6ae004dd08e346ec4ab8edbec", "width":189, "height":60 } }, "description":"Inovasi di dunia kecantikan dan perawatan kulit tak pernah berhenti. Pada setiap masa, selalu ada bahan-bahan aktif yang menjadi tren karena terbukti efektivitasnya dalam merawat kulit wajah. Sejak tahun lalu, niacinamide menjadi salah satunya. Berbagai manfaat niacinamide yang memberi hasil nyata saat dijadikan kandungan produk perawatan kulit wajah membuatnya menjadi bahan aktif favorit yang banyak dicari." } }, { "@type":"ListItem", "position": 5, "url" : "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/selain-mencerahkan-ini-5-manfaat-niacinamide-lainnya", "item":{ "@type": "Article", "mainEntityOfPage":{ "@type":"WebPage" }, "headline":"beauty magazine/selain mencerahkan ini 5 manfaat niacinamide lainnya", "image":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id", "height":0, "width":0 }, "datePublished": "2021-11-01T12.07.11+00:00", "dateModified": "2022-01-06T15.00.48+00:00", "author": { "@type": "Brand", "name": "L'Oréal Paris" }, "publisher":{ "@type":"Organization", "name":"L'Oréal Paris", "logo":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id/-/media/project/loreal/brand-sites/oap/shared/baseline/navigationext/loreal-paris-black-logo.svg?rev=ccef8bb6ae004dd08e346ec4ab8edbec", "width":189, "height":60 } }, "description":"Inovasi di dunia kecantikan dan perawatan kulit tak pernah berhenti. Pada setiap masa, selalu ada bahan-bahan aktif yang menjadi tren karena terbukti efektivitasnya dalam merawat kulit wajah. Sejak tahun lalu, niacinamide menjadi salah satunya. Berbagai manfaat niacinamide yang memberi hasil nyata saat dijadikan kandungan produk perawatan kulit wajah membuatnya menjadi bahan aktif favorit yang banyak dicari." } }, { "@type":"ListItem", "position": 6, "url" : "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/rahasia-skincare-untuk-mencerahkan-wajah", "item":{ "@type": "Article", "mainEntityOfPage":{ "@type":"WebPage" }, "headline":"beauty magazine/rahasia skincare untuk mencerahkan wajah", "image":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id", "height":0, "width":0 }, "datePublished": "2023-10-20T18.02.02+00:00", "dateModified": "2023-10-20T18.03.04+00:00", "author": { "@type": "Brand", "name": "L'Oréal Paris" }, "publisher":{ "@type":"Organization", "name":"L'Oréal Paris", "logo":{ "@type":"ImageObject", "url":"https://www.loreal-paris.co.id/-/media/project/loreal/brand-sites/oap/shared/baseline/navigationext/loreal-paris-black-logo.svg?rev=ccef8bb6ae004dd08e346ec4ab8edbec", "width":189, "height":60 } }, "description":"Saat kulit wajah terlihat kusam, wajar jika Anda merasa kurang percaya diri. Untungnya, membuat wajah tampak cerah bisa dilakukan dengan cepat menggunakan produk skincare mencerahkan wajah. Masukkan perawatan ini dalam ritual harian kecantikan Anda setiap hari untuk hasil yang optimal, diiringi dengan gaya hidup yang sehat. Lantas, seperti apa cara kerja skincare mencerahkan wajah dan menghilangkan kusam?" } } ] } }
{ "@context": "http://schema.org", "@type": "BreadcrumbList", "itemListElement": [ { "@type":"ListItem", "position": 1, "item": { "@id": "/", "name": "Home" } } , { "@type":"ListItem", "position": 2, "item": { "@id": "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine", "name": "Beauty Magazine" } } , { "@type":"ListItem", "position": 3, "item": { "@id": "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/skin-care", "name": "Beauty Magazine Skin Care" } } , { "@type":"ListItem", "position": 4, "item": { "@id": "https://www.loreal-paris.co.id/beauty-magazine/selain-es-batu-ini-12-cara-mengecilkan-kantung-mata-yang-bisa-dicoba", "name": "beauty magazine/selain es batu ini 12 cara mengecilkan kantung mata yang bisa dicoba" } } ] }